Diorama R.A. Kartini dan R.M. Djojohadiningrat
Diorama pada objek ini diambil ketika R.A. Kartini sudah menjadi istri dari RM. Djojhadiningrat yang merupakan Bupati Rembang. Penambahan gambar orang-orang di samping mereka merupakan symbol bawa mereka adalah tokoh pemimpin yang peduli terhadap kondisi social dan ekonomi masyarakatnya. Kartini dilamar Bupati Rembang pada tanggal 24 Juli 1903 dan menikah pada tanggal 8 November 1903, yang kemudian berubah gelar menjadi Raden Ayu.